Langsung ke konten utama

Puisi Rini Febriani Hauri dalam Skripsi Mahasiswa Sanata Dharma






I'M Not A PIRATE: A Woman in Past


i’m not a pirate
who disguised as a robber

the puddle of memories at end of leaf
immersed in time – slowly

i was still silent day dreaming
flowing in the circle of years

you are graceful women
with a polite speech

i’d rather see you in a dress
rather than sweep at dewy dock

as before, we started to get up
and i tucked ylang flower in your heart
when the rain falls

Jerambah Bolong, 2012

Diterjemahkan oleh M. Andre, mahasiswa Pascasarjana Universitas Pendidikan.


Versi Bahasa Indonesia

BUKAN SEORANG LANUN
: Perempuan Masa Lalu
aku bukanlah seorang lanun
yang menyamar menjadi penyamun
genangan kenangan di ujung daun
tergenggam waktu – lambat laun
aku masih diam melamun
mengalir di lingkaran tahun
kau perempuan-perempuan anggun
dengan tutur kata yang santun
aku lebih suka melihatmu memakai gaun
ketimbang menyapu dermaga embun
seperti dahulu kita mulai bangun
dan kuselipkan kenanga di hatimu bila hujan turun
Jerambah Bolong, 2012

Versi bahasa Indonesia puisi ini dimuat dalam antologi Kartini 2012, Perempuan Penyair Indonesia Terkini yang diterbitkan oleh Kosa Kata Kita.

Kartini 2012  Antologi Puisi Perempuan Penyair Indonesia Terkini (Kosa Kata Kita, 2012) b.jpg
sumber: kekasihsenja.blogspot.id

Buku ini pernah diteliti di skripsi mahasiswa Sanata Dharma, namun tak semua puisi dalam buku ini yang dibahas. Konon, beberapa tahun silam, puisi saya ini ikut tercydug dalam skripsi "Citra Diri Perempuan dalam Antologi Puisi Perempuan Penyair Indonesia Terkini 2012 : Sebuah Pendekatan Semiotika" oleh Diana Mariska Yakomina Jago.

skripsi.jpg
sumber: repository.usd.ac.id


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pepatah Jepang I

diambil dari catatan Facebook, 17 Agustus 2010         Pepatah dalam bahasa Jepang disebut kotowaza (ことわざ)salah satunya nih, iwanu ga hana いわぬ が 花 artinya, tidak bicara itu bunga, maksudnya  diam adalah emas. "Aite no nai kenka wa dekinu" artinya Orang tak bisa bertengkar tanpa musuh. "Shippai wa seikou no moto" artinya kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda "Hito no uwasa mo shici jyu go nichi"  (人の噂も七十五日) artinya, gosip/rumor hanya bertahan selama 75 hari alias gosip/rumor tidak akan bertahan lama.  "Sarumo ki kara ochiru" 猿も木から落ちる  artinya kera juga bisa jatuh dari pohon.  Sama artinya dengan sepandai-pandainya tupai melompat pasti akan jatuh juga "Baka mo ichi-gei" 馬鹿 も いちげい artinya, orang bodoh pun punya kelebihan/kebaikan "Arashi no ato, sora ni niji ga kakarimashita" artinya Badai pasti berlalu "Onna sannin yoreba kashimashii" artinya: di mana pun ketika ada t

10 Alasan Mengapa Kita Harus Berkunjung ke Perpustakaan

Hai, Sahabat Puan, sudah ada yang tahu kalau tanggal 14 September ternyata diperingati sebagai hari berkunjung ke perpustakaan? Ada yang tahu mengapa di Indonesia memunculkan hari peringatan ini? Tentu saja alasannya supaya masyarakat mau datang dan singgah untuk membaca. Coba ingat-ingat, selama bulan September ini, sudah berapa kali Sahabat Puan berkunjung ke perpustakaan? Beberapa kali atau bahkan tidak sama sekali? Sebenarnya, apa saja sih alasan-alasan seseorang mengunjungi perpustakaan? Yuk, simak alasannya berikut! Bisa Meminjam Buku Karena di perpustakaan adalah gudangnya buku, kamu bisa datang untuk meminjam buku apa saja sesuai keinginanmu. Syarat-syarat dan ketentuannya pun berbeda-beda sesuai regulasi perpustakaan masing-masing. Jika kamu sangat ingin membaca suatu buku dan kebetulan kamu tidak memiliki buku tersebut, atau buku tersebut sulit dicari di pasaran karena sudah langka, salah satu alternatif untuk membacanya adalah meminjam ke perpustakaan

Buku Profil Perempuan Pengarang & Penulis Indonesia

Oleh: Tri Wahyuni Zuhri Judul  : Profil Perempuan Pengarang & Penulis Indonesia Penulis : Kurniawan Junaedhie Penerbit : Kosa Kata Kita Jakarta Jumlah hlm. : 338 Tahun : 2012 Buku yang di tulis oleh Kurniawan Junaedhie dan di terbitkan oleh Kosa Kata Kita Jakarta, memang cukup banyak di cari. Terutama karena buku ini memuat sekitar 800-an lebih profil perempuan pengarang dan penulis Indonesia.  Sejak zaman Saadah Alim, perempuan pengarang kelahiran 1897, hingga Sri Izzati, pengarang kelahiran 1995. Dalam kata pengantar di buku ini, Kurniawan Junaeid menjelaskan alasannya membuat buku Profil Perempuan Pengarang dan Penulis Indonesia.  Selama ini masih sedikit sekali buku  literatur yang menjelaskan sepak terjang perempuan pengarang dan penulis di Indonesia.  Sebut saja buku-buku tersebut antara lain Leksikon Kesustraan Indonesia Modern Edisi Baru (Djambatan, 1981) di susun oleh Pemusuk Eneste, Leksikon Susastra Indonesia (Balai Pustaka, 2000) yang di su

Rise For Holiday